Posted by : Unknown Selasa, 23 Agustus 2016

Roswaal J Mathers (? ? ? ? ? � J � ? ? ? ? ?) adalah leluhur dari Roswaal L Mathers dan kepala bangsawan Roswaal dua generasi sebelumnya.


Roswaal J Mathers
 Kanji?????�J�?????
 RomajiRozuwaru Jei Meizasu
� Ciri Khas�
 RasManusia
 Jenis KelaminWanita
 Warna rambutNila
 Warna mataKuning (kiri)

Biru (kanan)
� Status�
 StatusMasih Hidup/ Almarhum
 Kekeluargaan(s)Roswaal L Mathers (Keturunan)
� Kemunculan�
 Light NovelEx Volume 2


Penampilan


Roswaal memiliki warna rambut nila panjang dengan warna mata yang berbeda, yang kanan biru dan yang kirinya kuning. Selain itu penampilannya secara keseluruhan mirip dengan keturunannya, dia memakai atasan ungu, celana ketat putih, sepatu hitam, dan jubah hitam merah.

Kemampuan


Penyerang Jarak dekat: Berbeda dengan Roswaal lainnya, Roswaal dua generasi sebelum yang sekarang telah dimodifikasi oleh Roswaal yang asli agar tidak memiliki kemampuan sihir agar dapat memerangi kemampuan Sphinx. Setelah Perang Manusia, Roswaal yang asli segera mengalihkan kepemimpinan bangsawan Roswaal ke Roswaal yang baru dan membuatnya mampu menggunakan sihir lagi.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © 2013 Akhyar Batch - Shingeki No Kyojin - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -